Pages

Promo Februari 2019

Selasa, 30 Oktober 2018

Smart Alarm Kanasecure W20

Smart Alarm kanasecure W20 merupakan sistem alarm pintar yang bisa dipantau jarak jauh melalui smartphone Anda. Pemantauan aset dan keluarga dapat dilakukan saat itu juga secara mudah, praktis, kapan pun dan dimana pun.
Smart Alarm kanasecure W20 menawarkan 3 pilihan koneksi, yaitu WiFi/GPRS/GSM. Dengan adanya 3 pilihan koneksi ini, Anda akan tetap terhubung dengan sistem alarm. Jika salah satu koneksi mengalami kegagalan, maka koneksi yang lain akan mengambil alih untuk memastikan Anda tetap bisa menerima notifikasi.
Sistem alarm ini dilengkapi dengan sensor nirkabel yang bisa dibagi dalam 32 zona untuk memetakan lokasi dengan fungsi pantau masing-masing. Sensor bisa diatur dengan status home arm dan away arm untuk kenyamanan Anda saat berada di dalam rumah maupun saat semua anggota keluarga berada di luar rumah.
Anda juga dapat membuat jadwal untuk mengaktifkan sistem ini setiap harinya. Dengan fitur-fitur unggulan dan kemudahan operasionalnya, maka sistem ini layak menjadi pilihan untuk digunakan di rumah, kantor, maupun lokasi usaha Anda. 

Desain yang Simple dan Elegant
Desain yang sederhana dan elegan dengan pilihan warna putih dan hitam. Berbentuk rounded dengan tiga tombol utama serta lampu LED yang membentang di tengahnya sangat terkesan futuristik.

Mudah digunakan
Anda dapat menyambungkan alat ini dengan smartphone Anda dalam waktu singkat.

Aksesoris lengkap
Di dalam paket penjualannya alat ini sudah dilengkapi dengan 1 buah wireless door sensor, 1 buah wireless PIR detector, 2 buah RFID Tag dan 2 buah remote control. Selain itu, unit mendukung jenis detector lain sampai 32 buah. Anda bisa memilih sesuai dengan kebutuhan Anda, misalnya Smoke and Heat detectorGas Leak Detectordan lain sebagainya.

3 pilihan koneksi
Smart Alarm kanasecure W20 menawarkan 3 pilihan koneksi, yaitu WiFi/GPRS/GSM. Dengan adanya 3 pilihan koneksi ini, Anda akan tetap terhubung dengan sistem alarm.


Mendukung Smart SocketSelain digunakan untuk memantau kondisi di rumah maupun tempat kerja Anda dan memberi notifikasi jika terjadi sesuatu, alat ini juga mampu mengatur alat-alat elektronik di dalam rumah Anda dengan bantuan smart socket. Dengan alat ini, Anda dapat menjadwalkan menyala atau tidaknya alat elektronik di rumah Anda.

Pemantauan yang lebih luas
Tidak hanya untuk memantau rumah, sistem ini juga bisa digunakan untuk memantau anak Anda, orang tua, toko, hewan peliharaan, antisipasi pencurian dan mengawasi tempat usaha Anda yang lain.


Berbagi akun dengan mudah
Anda bisa berbagi akun dengan anggota keluarga Anda untuk saling memantau satu sama lain.


Jadwal aktif dan nonaktif
Anda juga dapat membuat jadwal untuk mengaktifkan sistem ini setiap harinya. Sistem menyediakan pilihan jadwal per hari dalam satu minggu. Sangat fleksibel sesuai kebutuhan Anda.


Pilihan mode untuk kenyamanan Anda
Sensor bisa diatur dengan status home arm dan away arm untuk kenyamanan Anda saat berada di dalam rumah maupun saat semua anggota keluarga berada di luar rumah.


Update firmware otomatis
Dengan fitur ini, sistem akan selalu terbarui dengan fitur-fitur baru.


Baterai cadangan
Jika terjadi listrik padam atau kondisi tertentu yang menyebabkan gangguan pada listrik, maka dengan adanya baterai cadangan, sistem akan terus aktif hingga 8 jam.


SPESIFIKASI :
Alarm Communication Ways: Alarm signal transmitted via WIFI/GPRS/GSM network
Message Push: Arm/disarm info, System info, Alarm system
GSM Working Frequency: 850MHz, 900MHz, 1800MHz, 1900MHz
GSM Emitting Frequency: ?2W (850/900MHz), ?1W (1800/1900MHz)
WiFi Standard: 802.11b/g/n
WiFi Encryption Mechanism: WEP/WAP-PSK/WAP2-PSK
Alarm Panel Size: 141*140*25 mm (L*W*H)
Power: AC 100V~240V
Backup Battery: 3.7V/800mAh
Zone Number: 32 wireless zones
WiFi Frequency Range: 2.4G
Reception Transmitting Frequency: 433MHz
Emission Distance: ?300m (in the open air)
App Language: English
Humidity Range: 40%~70%
Working Temp: 10°C~+50°C

FITUR UTAMA :
  • Aplikasi Smart Alarm mendukung sistem Android dan iOS.
  • Bisa dipantau lebih dari satu smartphone dalam waktu yang sama.
  • Menggunakan tiga koneksi : WiFi/GPRS/GSM.
  • Mendukung pembagian 32 zona yang dapat diubah sendiri.
  • Mempunyai tipe 11 zona : SOSfiregasmedicalperimetersilentdelayburglardoorbellsmart, dan disable. Masing-masing tipe mempunyai karakter yang berbeda.
  • Pilihan Away Arm dan Home Arm untuk kenyamanan saat Anda di rumah maupun di luar rumah.
  • Arm dan Disarm timer untuk mengatur jadwal alarm aktif.
  • Jarak jangkau sensor ke panel cukup jauh antara 100-400 m di area terbuka.
  • Mendukung Remote dan RFID Card  (8 per panel).
  • Notifikasi alarm, listrik putus, status arming, baterai lemah.
  • Baterai cadangan lithium 800mAh 3.7V yang bisa bertahan hingga 8 jam.
  • Tamper alarm untuk mengirim alarm ke smartphone jika unit diambil dari dinding.
  • Mendukung smart socket untuk manajemen alat-alat elektronik rumah Anda.
  • Menyimpan 100 record terbaru.
  • Update firmware otomatis.
Lokasi: Pontianak, Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Indonesia

0 komentar:

Posting Komentar